Van Gaal Konfirmasi Cedera Januzaj Tak Serius
Editor Bolanet | 26 April 2015 05:39
Bintang asal Belgia tersebut mendapatkan cedera saat dirinya dimainkan di tim U-21 Manchester United pada laga melawan Leicester City U-21.
Januzaj yang sempat melambung namanya di musim lalu usai diorbitkan oleh David Moyes, kini mendapati dirinya tak diperhitungkan oleh Van Gaal. Musim ini Januzaj mendapatkan jatah bermain yang sangat sedikit.
Selain Januzaj, Rafael juga dipastikan menderita cedera saat bermain untuk Manchester United U-21. Bedanya, cedera Rafael cukup serius, ia dipastikan harus absen di sepanjang sisa musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martinez Sebut Fellaini Vital di MU
Liga Inggris 25 April 2015, 23:00 -
Young Bantah Mulutnya Kemasukan Kotoran Burung
Bolatainment 25 April 2015, 18:08 -
Buru Depay, Liverpool Selangkah di Depan Manchester United
Liga Inggris 25 April 2015, 17:47 -
Akhir Pekan Ini, Gundogan Gabung Manchester United
Liga Inggris 25 April 2015, 16:46 -
De Gea Tolak Gaji 14,5 Juta Euro Dari MU
Liga Inggris 25 April 2015, 14:23
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39