Van Gaal: Kekuatan United Tak Beda Jauh dengan Raksasa EPL
Editor Bolanet | 3 November 2014 13:56
Setan Merah, yang finish di posisi ke-7 klasemen akhir musim lalu, kalah 0-1 dari sang juara bertahan Premier League (02/11), dalam pertandingan di mana mereka harus bermain dengan 10 orang usai Chris Smalling menerima kartu merah.
Terlepas dari semua kendala cedera yang kami alami, kami amat dekat dengan Chelsea pekan lalu, dan juga pekan ini kami sudah amat dekat, namun tidak cukup dekat, dan kami harus terus berusaha untuk meningkatkan penampilan, tutur Van Gaal pada reporter.
Tentu, sebagai manajer anda harus bangga dengan 20 menit terakhir yang kami tampilkan, karena mereka sudah menunjukkan keinginan yang luar biasa dan kami harusnya bisa mencetak gol saat itu. Saya sudah melihat keinginan tim ini dan saya sebut itu fantastis. Namun kami hanya mendapat 13 poin dari 10 laga dan itu masih kurang, pungkasnya.
United akan menghadapi Crystal Palace di Premier League akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Toure: City Harusnya Dapat Penalti
Liga Inggris 2 November 2014, 23:22 -
Digosipkan Akan Menuju MU, Strootman Justru Bahagia di Roma
Liga Italia 2 November 2014, 22:44 -
Review: Derby Manchester Milik City
Liga Inggris 2 November 2014, 22:35 -
Van Gaal: City Tak Bagus Belakangan Ini
Liga Inggris 2 November 2014, 19:24 -
'Matikan Aguero, Manchester United Akan Menang'
Liga Inggris 2 November 2014, 14:30
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23