Van Gaal: Kami Beri Liverpool Harapan Finish di Empat Besar
Editor Bolanet | 28 April 2015 10:04
- Manajer Manchester United, Louis Van Gaal meyakini kalau kekalahan 3-0 pasukannya atas akhir pekan lalu telah memberikan secercah harapan kepada untuk bisa finish di posisi empat besar.
United sebelumnya tampil sangat meyakinkan hingga membuat banyak pihak percaya kalau mereka bisa finish di empat besar musim ini. Namun dua kekalahan beruntun telah membuat para pesaing seperti Liverpool, Tottenham, dan Southampton semakin bersemangat mengejar mereka.
Kekalahan ini telah memberikan harapan pada rival-rival kami, saya mengetahui hal itu, saya menerimanya. Di ruang ganti pemain saya berkata pada para pemain, 'kalian sudah memberikan nyawa tambahan kepada para pesaing. tuturnya.
Jika ingin mengamankan posisinya, Setan Merah dituntut untuk meraih kemenangan di empat laga sisa musim ini. Dua laga kandang menghadapi West Brom dan Arsenal, serta dua laga tandang menghadapi Crystal Palace dan Hull City. [initial]
(mrr/jrc)
United sebelumnya tampil sangat meyakinkan hingga membuat banyak pihak percaya kalau mereka bisa finish di empat besar musim ini. Namun dua kekalahan beruntun telah membuat para pesaing seperti Liverpool, Tottenham, dan Southampton semakin bersemangat mengejar mereka.
Kekalahan ini telah memberikan harapan pada rival-rival kami, saya mengetahui hal itu, saya menerimanya. Di ruang ganti pemain saya berkata pada para pemain, 'kalian sudah memberikan nyawa tambahan kepada para pesaing. tuturnya.
Jika ingin mengamankan posisinya, Setan Merah dituntut untuk meraih kemenangan di empat laga sisa musim ini. Dua laga kandang menghadapi West Brom dan Arsenal, serta dua laga tandang menghadapi Crystal Palace dan Hull City. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Pesepakbola Muda Terkaya 2015
Liga Inggris 27 April 2015, 22:34 -
Chelsea Jadi Pelabuhan Karir Baru Coentrao?
Liga Inggris 27 April 2015, 22:27 -
Eks MU Pesimis Stoke City Bisa Dapatkan Chicharito
Liga Inggris 27 April 2015, 21:38 -
Mata: Seluruh Penggawa MU Ingin Tampil di Liga Champions
Liga Inggris 27 April 2015, 20:07 -
Rodgers Ingin Beri Tekanan MU Dengan Kemenangan
Liga Inggris 27 April 2015, 20:07
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39