Van Gaal: Jangan Bandingkan Rashford dengan Ronaldo
Editor Bolanet | 15 April 2016 21:10
Menurutnya, membandingkan kedua pemain tersebut ibarat membandingkan buah apel dengan buah pir.
Anda mungkin dapat membandingkan buah apel dan pir, tapi saya tidak setuju dengan apa yang saat ini anda sarankan. Kami harus tetap menunggu dan melihatnya, buka Van Gaal di ESPN.
Rashford memang telah melakukan hal yang fantastis sejauh ini, tetapi anda tetap tidak bisa membandingkannya dengan Ronaldo. Ia bermain pada posisi yang berbeda. Ronaldo bukan penyerang saat bermain di sini, saya percaya itu, imbuh pelatih asal Belanda ini.
Rashford memang mencuri perhatian pada musim ini bersama Setan Merah. Pemain 18 tahun mampu menembus tim utama. Ia sudah mengoleksi enam gol dari 11 pertandingan di semua kompetisi. [initial]
Baca Ini Juga:
- Data dan Fakta Premier League: Leicester City vs West Ham
- Prediksi Leicester City vs West Ham 17 April 2016
- Data dan Fakta Premier League: Bournemouth vs Liverpool
- Prediksi Bournemouth vs Liverpool 17 April 2016
- Prediksi Arsenal vs Crystal Palace 17 April 2016
- Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Crystal Palace
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fellaini Bangga pada Kualitas Marcus Rashford
Liga Inggris 14 April 2016, 23:56 -
Carrick Ingin MU Pertahankan Rashford
Liga Inggris 14 April 2016, 23:06 -
Eks Liverpool: Van Gaal Bawa Perubahan Positif di MU
Liga Inggris 14 April 2016, 22:42 -
Joe Cole Sebut Rashford Pemain Kelas Dunia
Liga Inggris 14 April 2016, 22:17 -
Carrick Puji Gol Rashford ke Gawang West Ham
Liga Inggris 14 April 2016, 21:14
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39