Van Gaal Isyaratkan Kembali Belanja Musim Depan
Editor Bolanet | 20 Maret 2015 17:44
Manchester United awal musim ini telah menghabiskan dana besar untuk mendatangkan pemain-pemain top. Di antaranya Angel Di Maria, Marcos Rojo, Luke Shaw hingga Daley Blind.
Namun ternyata itu belum memuaskan Van Gaal. Seperti dilansir The Telegraph, Van Gaal mengisyaratkan bahwa dirinya berniat untuk meningkatkan kualitas skuat Setan Merah dengan mendatangkan pemain anyar.
Premier League dan Liga Champions adalah tujuan kami dan itu bergantung pada kami musim ini. Kami harus lolos Liga Champions dan kami memiliki banyak tes musim depan untuk itu, ujarnya.
Itu juga membangun level tim anda, dan tentu seberapa banyak pemain yang datang yang bisa meningkatkan tim, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sturridge Tegaskan Pentingnya Empat Besar Bagi Liverpool
Liga Inggris 19 Maret 2015, 23:35 -
Man United Kian Dekat Dengan Depay
Liga Inggris 19 Maret 2015, 23:23 -
Di Maria: Man United Siap Untuk Laga Sisa Musim Ini
Liga Inggris 19 Maret 2015, 19:58 -
Di Maria: Kami Yakin 100% Akan ke Liga Champions
Liga Inggris 19 Maret 2015, 19:30 -
Di Maria Paksa Sang Agen Bantu Dirinya Keluar Dari United?
Liga Inggris 19 Maret 2015, 17:07
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39