Van Gaal Ingin MU Datangkan Varane
Editor Bolanet | 18 September 2015 12:02
Manajer Belanda, berharap bisa memperkuat lini pertahanan timnya di dua jendela transfer berikutnya dan diyakini merupakan salah satu pengagum defender Prancis .
Fichajes mengatakan Van Gaal telah menetapkan Varane sebagai target utama, dan United siap memulai negosiasi dengan Madrid untuk mendapatkan servis sang pemain.
Namun demikian, Setan Merah menyadari akan sulit bagi mereka untuk mendapatkan tanda tangan sang bintang, mengingat ia memainkan peran penting dalam tim asuhan Rafael Benitez dan hubungan kedua klub tengah buruk menyusul gagalnya transfer David de Gea.
Kabar ini berhembus tak lama usai Roy Keane mengatakan United takkan meraih sukses di Eropa jika mereka tak membeli bek anyar. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Real Madrid vs Granada 19 September 2015
Liga Spanyol 17 September 2015, 23:43 -
Roberto Carlos: Bukan Ronaldo atau Messi, Tapi Neymar
Liga Spanyol 17 September 2015, 22:43 -
Figo: Tak Ada Gunanya Bandingkan Ronaldo dan Messi
Liga Spanyol 17 September 2015, 22:19 -
Apartemen Mewah di Trump Tower Antar Ronaldo ke Hollywood
Bolatainment 17 September 2015, 19:46 -
De Gea Tak Punya Klausul Madrid
Liga Spanyol 17 September 2015, 15:01
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39