Van Gaal Ingatkan Depay Sulitnya Premier League
Editor Bolanet | 10 Juli 2015 23:34
Depay baru saja resmi diperkenalkan sebagai pemain baru Manchester United. Dan dalam perkenalan itu Van Gaal menyebut bahwa Depay harus melihat pemain seperti Angel Di Maria, Marcos Rojo dan Daley Blind yang memiliki masalah di musim pertamanya bersama United.
Karena itu, Van Gaal pun meminta Depay untuk segera beradaptasi dengan kerasnya Premier League dan mengambil pengalaman dari apa yang dialami beberapa pemain yang juga menjalani musim pertamanya di Inggris musim lalu.
Saya pikir Depay adalah salah satu dari beberapa pemain berbakat di usianya. Dia penuh percaya diri dan akan mengatakan apa yang dia pikirkan dan rasakan. Tetapi ia juga akan melihat bahwa Premier League itu tak mudah, ujarnya.
Rojo, Di Maria dan Blind memiliki masalah sehingga kami akan memberikan waktu kepada Depay juga, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Ingin Keylor Navas Masuk Transfer De Gea
Liga Inggris 9 Juli 2015, 23:58 -
Sevilla Pertimbangkan Chicharito, Immobile, Llorente
Liga Spanyol 9 Juli 2015, 22:27 -
'Darmian Mustahil Tolak Tawaran MU'
Liga Inggris 9 Juli 2015, 21:58 -
'Luke Shaw Harus Bekerja Keras di Pramusim Kali Ini'
Liga Inggris 9 Juli 2015, 21:51 -
'Van Persie Gabung Fenerbahce Besok'
Liga Inggris 9 Juli 2015, 21:45
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39