Van Gaal Hanya Terpaksa Mainkan Rashford Dkk
Editor Bolanet | 1 Juni 2016 20:36
Selama dua musim mengisi kursi manajer di MU, Van Gaal memang mengorbitkan banyak pemain muda. Hal tersebut dinilai terpaksa karena banyaknya pemain MU yang mendapatkan cedera selama dilatih Van Gaal.
Ada banyak perbincangan pada musim ini tentang Manchester United dan Van Gaal yang banyak memainkan pemain muda. Tapi beberapa di antara mereka bermain karena terpaksa saja, ujar Burley kepada ESPN.
Mantan pemain Chelsea ini juga meragukan hal yang sama akan terjadi saat MU dilatih oleh Jose Mourinho. Ia tak yakin juru taktik asal Portugal akan berani memainkan empat atau lima pemain muda dalam satu laga seperti yang pernah dilakukan Van Gaal.
Beberapa pemain memang lebih baik seperti Marcus Rashford. Tapi, apakah kita pikir Mourinho akan datang dan berkata 'oke kita akan memainkan banyak pemain muda, mungkin kita bisa memainkan empat atau lima pemain? Itu tidak akan terjadi di MU, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Diklaim Bisa Beri Pengaruh Besar Pada Kesuksesan MU
Liga Inggris 31 Mei 2016, 22:43 -
Mourinho: MU Tak Akan Beli Pemain dari Portugal
Liga Inggris 31 Mei 2016, 21:48 -
Demi Juara, Mourinho Tepikan Rivalitas dengan Guardiola
Liga Inggris 31 Mei 2016, 21:45 -
Blind Bandingkan Dirinya Dengan Pepe
Liga Inggris 31 Mei 2016, 19:19 -
Blind Akan Berikan Segalanya Untuk Mourinho
Liga Inggris 31 Mei 2016, 19:16
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39