Van Gaal: Dipecat Rasanya Tidak Enak
Editor Bolanet | 4 April 2016 10:41
Neville, yang merupakan eks pemain Manchester United, adalah salah satu sosok yang paling sering mengkritik Van Gaal ketika ia masih menjadi komentator di Sky Sports. Namun demikian, pria Belanda ternyata masih punya simpati untuk mantan bek Inggris tersebut.
Tidak mudah untuk menangani klub besar dan Valencia adalah klub besar. Mereka bukan klub yang mudah ditangani. Saya tahu itu, tutur Van Gaal pada Daily Mail.
Tidak enak rasanya jika anda mengalami pemecatan.
United sendiri baru saja meraih kemenangan 1-0 atas Everton di Old Trafford semalam. Gol kemenangan mereka ditentukan oleh Anthony Martial, yang juga membuat gol ke-1000 klub di partai kandang Premier League. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dipermalukan Jese dengan Nutmeg, Ramos Dipuk-puk Semua Pemain Madrid
Open Play 3 April 2016, 23:23 -
Rapor pemain Real Madrid di Laga El Clasico
Editorial 3 April 2016, 19:58 -
Rapor pemain Barcelona di laga El Clasico
Editorial 3 April 2016, 19:53 -
Kumpulan Meme El Clasico Kemarin Bikin Ngakak!
Editorial 3 April 2016, 16:35 -
Masherano: Barca Kurang Cerdas
Liga Spanyol 3 April 2016, 11:12
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39