Van Gaal Berharap Juara Premier League
Editor Bolanet | 4 Januari 2015 09:16
Namun Van Gaal menginginkan United untuk memberikan hadiah bagi para suporter Setan Merah. Ia ingin membawa United menjadi juara Premier League musim ini.
2014 menjadi tahun yang menarik bagi saya dan para pemain. Saya berharap kami bisa melanjutkan performa bagus kami tahun ini. Demi fans, kami ingin berada di posisi pertama klasemen pada akhir musim nanti, tukas Van Gaal kepada The Daily Mail.
Namun Van Gaal juga mengakui bahwa United harus menunjukkan permainan sempurna jika ingin target itu terwujud. Ia tak ingin United tampil loyo seperti ketika menghadapi Stoke City tengah pekan lalu.
Sebagai manajer, saya selalu ingin tim saya tampil sempurna. Kami harus terus meningkatkan performa kami. Anda lihat sendiri kami tidak tampil sempurna ketika menghadapi Stoke dan harus kehilangan dua poin. Kami harus memperbaiki diri jika ingin menjadi juara. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rafael Terkenang Gol Legendaris Giggs ke Gawang Arsenal
Liga Inggris 3 Januari 2015, 23:02 -
Punya Sejarah Bagus, Drogba Incar Gelar FA Cup Kelima
Liga Inggris 3 Januari 2015, 22:49 -
Johnson: Lawan MU, Yeovil Tak Akan Parkir Bus
Liga Inggris 3 Januari 2015, 22:28 -
Bos Yeovil Larang Pemainnya Selfie Dengan Rooney
Liga Inggris 3 Januari 2015, 22:19 -
Evans Khawatir MU Kesulitan Hadapi Yeovil
Liga Inggris 3 Januari 2015, 21:09
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39