Van Gaal Akui MU Mungkin Sudah Hubungi Mourinho
Editor Bolanet | 15 Februari 2016 08:46
Pelatih berusia 64 tahun tersebut memang berada dalam tekanan pemecatan pada musim panas nanti setelah The Red Devils tak juga masuk empat besar hingga 12 pertandingan tersisa Premier League musim ini.
Dan nama Mourinho sendiri telah banyak dikaitkan untuk menggantikan posisi pelatih asal Belanda tersebut di Theatre of Dreams. Apalagi Mourinho beberapa lalu sempat mengatakan ingin tetap di Inggris setelah dipecat Chelsea.
Van Gaal sendiri sebelumnya menolak klaim bahwa klub telah berhubungan dengan Mourinho, tapi dia sekarang mengakui bahwa pihak klub mungkin tengah dalam pembicaraan dengan Mourinho.
Di masa lalu, saya adalah ketua federasi pelatih di Belanda dan kami memiliki aturan bahwa anda tak pernah bisa berbicara dengan klub tanpa memberitahu pelatih saat itu, ujarnya seperti dilansir Mirror.
Tapi di sepakbola itu tak biasa bahwa anda berbicara dengan pelatih lain seperti itu. Itu bukan peraturan yang baik. Terkadang telah rusak oleh beberapa orang atau oleh beberapa pelatih. Selalu begitu. Ini tak selalu dunia yang jujur, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Tegaskan Tak Lakukan Komunikasi Dengan Mourinho
Liga Inggris 14 Februari 2016, 11:03 -
Klopp: Ada Beberapa Pemain Top Mau Gabung Liverpool
Liga Inggris 14 Februari 2016, 10:40 -
Dislokasi Bahu, Darmian Menepi Beberapa Pekan
Liga Inggris 14 Februari 2016, 06:03 -
De Gea Minta United Bangkit Usai Kalah Dari Sunderland.
Liga Inggris 14 Februari 2016, 05:01 -
Dikalahkan Sunderland, Istri Bos Liverpool Ledek MU
Liga Inggris 14 Februari 2016, 04:57
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39