Van Dijk Diklaim Tak Lebih Hebat dari Bek Divisi Dua Inggris
Rero Rivaldi | 29 Desember 2017 08:30
Bola.net - - Pemain berharga 75 juta pounds, Virgil van Dijk, dianggap tak lebih hebat dari Sol Bamba, menurut manajer Cardiff City, Neil Warnock.
Bek tengah Belanda, Van Dijk, menjadi defender termahal sepanjang sejarah usai ia dibeli klub Merseyside dari Southampton.
Warnock, yang timnya tengah duduk di peringkat tiga Championship, mengatakan bahwa bek anyar The Reds itu masih kalah mentereng dibandingkan anak buahnya, Bamba.
Saya kira Sol Bamba masih lebih hebat dari Van Dijk, dari caranya bertahan, tuturnya di Goal International.
Van Dijk punya atribut yang lebih baik ketika menguasai bola, namun saya tak berpikir dia lebih hebat dari Sol Bamba. Van Dijk memang punya permainan yang enak ditonton, namun dia tidak lebih baik ketika bertahan.
Warnock kemudian mengaku ia sempat hampir membeli Van Dijk ketika yang bersangkutan masih bermain di Skotlandia.
Saat itu kepala pemandu bakat mengatakan dia tak cukup cepat dan saya tidak bisa melihatnya bermain di level yang lebh tinggi. Saya berharap kepala pemandu bakat itu melihat kabar transfer ini. 75 juta pounds? Saya selalu tersenyum ketika melihatnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Sudah Berada di Jalur Juara, Menurut Klopp
Liga Inggris 28 Desember 2017, 23:42 -
Ini Pemain Yang Disebut Pantas Dampingi Van Dijk di Lini Belakang Liverpool
Liga Inggris 28 Desember 2017, 23:14 -
Neville Mengaku Tercengang Lihat Transfer Van Dijk
Liga Inggris 28 Desember 2017, 21:39 -
Klopp Tak Akan Buru-buru Mainkan Van Dijk
Liga Inggris 28 Desember 2017, 20:40 -
Klopp Minta Fans Liverpool Lupakan Harga Van Dijk
Liga Inggris 28 Desember 2017, 20:16
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40