Van Der Sar Tak Berniat Balik ke MU
Dimas Ardi Prasetya | 9 September 2018 19:21
- Eks kiper timnas Belanda Edwin Van Der Sar masih belum memiliki niatan untuk balik ke Old Trafford dan bekerja sebagai juru transfer Manchester United.
Saat ini kabarnya MU tengah membuka lowongan di Old Trafford. Mereka membutuhkan kehadiran seorang Director of Football.
Posisi ini memiliki peran penting. Ia akan menjadi juru transfer klub.
Selain itu ia masih punya tugas lain. Ia diharap bisa jadi penghubung antara manajer klub yakni Jose Mourinho dan Executive vice-chairman MU Ed Woodward.
Terikat di Ajax
Gosip ini kemudian ditanyakan kepada Van Der Sar secara langsung. Ia pun langsung membantah kabar itu.
Saya masih memiliki kontrak dua tahun (di Ajax Amsterdam), ucapnya kepada The Sun.
Ajax adalah klub saya dan saya ingin bertahan lebih lama, sambung Van Der Sar.
Kandidat Lain
Selain Van Der Sar, MU juga disebut memiliki sejumlah target lain. Di antaranya adalah Technical Director FA, Dan Answorth.
Kemudian ada Paul Mitchell yang sekarang bekerja di RB Leipzig. Kemudian ada pula Fabio Paratici dari Juventus.
Selain itu ada juga satu nama lagi yang terkenal. Ia adalah director of football AS Roma, Monchi.
Berita Video
Berita video salah satu gol terbaik yang tercipta pada musim 2018-2019 ditorehkan striker Sampdoria, Fabio Quagliarella.
(ts/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Masih Harapkan Anthony Martial
Liga Italia 8 September 2018, 22:30 -
Mourinho Dinilai Tak Akan Bisa Akrab dengan Pogba
Liga Inggris 8 September 2018, 22:20 -
Hentikan Omong Kosongmu, Paul Pogba!
Liga Inggris 8 September 2018, 21:00 -
Bikin Gol ke Gawang MU, Lucas Moura: Rasanya Sulit Dijelaskan!
Liga Inggris 8 September 2018, 19:50 -
Reds Run 2018 Bakal Hadirkan Legenda MU ke Indonesia
Bolatainment 8 September 2018, 17:37
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39