Valencia dan Tahyul Jersey 7 United
Editor Bolanet | 24 Desember 2013 10:14
Lantas ketika Valencia kemudian memutuskan untuk kembali mengenakan kostum lawas nomor 25 miliknya, banyak orang kemudian menyebut ia tak tahan dengan tekanan sebagai pemilik nomor 7. Namun baru-baru ini, hal tersebut dibantah sendiri oleh sang pemain.
Hal itu lebih banyak hubungannya dengan fakta bahwa 25 adalah nomor yang saya kenakan ketika pertama kali datang ke klub ini dan saya bermain baik ketika mengenakannya, tutur Valencia pada The Mirror.
Jadi kemudian saya berpikir 'Mengapa tidak kembali ke nomor 25 saja?' Saya menikmati masa-masa yang baik dan cukup beruntung ketika mengenakan kaus tersebut, pungkasnya.
Valencia musim ini sudah bermain sebanyak 15 kali untuk Manchester United di Premier League dan mencetak satu gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Naik Meja Operasi, Fellaini Absen Enam Pekan
Liga Inggris 23 Desember 2013, 23:31 -
Liga Champions 23 Desember 2013, 22:41
-
Marchisio Bikin Patah Hati Arsenal dan Man United
Liga Italia 23 Desember 2013, 22:37 -
Moyes Puji Kepemimpinan Wayne Rooney
Liga Inggris 23 Desember 2013, 18:39 -
Bakal Dilepas United, Buttner Siap Ditampung Roma
Liga Inggris 23 Desember 2013, 17:21
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39