Valdes Pulih, De Gea Menyingkir?
Editor Bolanet | 12 November 2014 11:44
- David de Gea bisa jadi kini tengah meretas jalan untuk keluar dari Manchester United.
Masa depan pemain Spanyol di Old Trafford sudah menjadi bahan spekulasi banyak pihak di beberapa pekan terakhir, dan bahkan tak sedikit yang menghubungkan dirinya dengan kepindahan ke Real Madrid.
Laporan di Spanyol menyebut bahwa bos Los Blancos, Carlo Ancelotti, merupakan pengagum mantan pemain Atletico Madrid, yang bergabung dengan United di tahun 2011 tersebut.
Daily Star mengklaim bahwa United bakal membiarkan pemain berusia 24 tahun itu pergi, seiring usaha mereka untuk mengikat mantan kiper Barcelona, Victor Valdes.
Valdes saat ini tengah berlatih bersama skuat Setan Merah untuk kembali memulihkan staminanya. Ia tengah berstatus free agent usai tak memiliki klub pasca meninggalkan Barcelona di akhir musim lalu. [initial]
(dst/rer)
Masa depan pemain Spanyol di Old Trafford sudah menjadi bahan spekulasi banyak pihak di beberapa pekan terakhir, dan bahkan tak sedikit yang menghubungkan dirinya dengan kepindahan ke Real Madrid.
Laporan di Spanyol menyebut bahwa bos Los Blancos, Carlo Ancelotti, merupakan pengagum mantan pemain Atletico Madrid, yang bergabung dengan United di tahun 2011 tersebut.
Daily Star mengklaim bahwa United bakal membiarkan pemain berusia 24 tahun itu pergi, seiring usaha mereka untuk mengikat mantan kiper Barcelona, Victor Valdes.
Valdes saat ini tengah berlatih bersama skuat Setan Merah untuk kembali memulihkan staminanya. Ia tengah berstatus free agent usai tak memiliki klub pasca meninggalkan Barcelona di akhir musim lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hartson Anggap Arsenal Butuh Khedira
Liga Inggris 11 November 2014, 22:51 -
'Ronaldo Nyaris Batal ke Real Madrid Karena Florentino Perez'
Liga Spanyol 11 November 2014, 19:48 -
Agen: Kramer Tidak Memikirkan Real Madrid
Liga Eropa Lain 11 November 2014, 17:50 -
Liga Spanyol 11 November 2014, 16:54
-
'Benci Madrid, Fergie Hampir Kirim Ronaldo ke Barca'
Liga Champions 11 November 2014, 16:13
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39