Valdes Akan Reuni dengan Guardiola di City
Editor Bolanet | 11 Februari 2016 07:01
Laporan ini mengklaim bahwa pemain berusia 34 tahun masih menjaga hubungan baik dengan Guardiola dan bisa jadi akan mendapat tawaran kontrak dua tahun sebagai pelapis Joe Hart.
Valdes, yang kini tengah dipinjamkan Manchester United ke Standard Liege, akan bisa didapatkan dengan gratis di akhir musim, ketika kontraknya bersama tim Setan Merah berakhir.
Sang penjaga gawang sudah tiga kali memenangkan trofi La Liga dan dua Liga Champions selama membela Barcelona di bawah arahan Guardiola.
Valdes sendiri sempat tidak bermain selama enam bulan di United, lantaran ia terlibat cekcok dengan pelatih kepala United, Louis van Gaal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Tak Punya Peluang Latih Chelsea
Liga Inggris 10 Februari 2016, 22:56 -
Istimewa! Clichy Cetak Gol Dari Jarak 50 Meter
Open Play 10 Februari 2016, 18:15 -
Liga Champions 10 Februari 2016, 15:21
-
Tiga Raksasa Eropa Buru Paulo Dybala
Liga Inggris 10 Februari 2016, 13:26 -
Bedah Kekuatan 16 Besar: Manchester City
Liga Champions 10 Februari 2016, 13:01
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39