Usai Welbeck, Arsenal Ingin Keluarkan Smalling Dari Old Trafford?
Editor Bolanet | 21 September 2014 13:00
- Setelah sukses mendatangkan Danny Welbeck di bursa musim panas lalu, kini dilaporkan tertarik mendatangkan pemain Manchester United lainnya, yakni Chris Smalling.
Menurut laporan dari Daily Mail, Arsenal tengah mencari sosok pengganti Mathieu Debuchy yang mengalami cedera pekan lalu. Dan laporan tersebut mengklaim bahwa pelatih Arsene Wenger tertarik untuk mendatangkan Smalling.
Sebelumnya, nama Smalling sendiri sempat dikaitkan dengan Arsenal pada bursa transfer musim panas lalu. Kala itu namanya disebut-sebut akan menjadi bagian dari kesepakatan transfer mantan bek Arsenal, Thomas Vermaelen, sebelum nama terakhir memilih gabung Barcelona.
Selain itu, Wenger sendiri dikabarkan merupakan penggemar lama dari Smalling dan bahkan sempat disebut tertarik mendatangkannya saat Smalling masih di Fulham pada 2010 silam. Namun transfer tersebut tak pernah terwujud karena pelatih United saat itu, Sir Alex Ferguson terlebih dahulu sukses mengamankan jasanya.[initial]
(tdm/dzi)
Menurut laporan dari Daily Mail, Arsenal tengah mencari sosok pengganti Mathieu Debuchy yang mengalami cedera pekan lalu. Dan laporan tersebut mengklaim bahwa pelatih Arsene Wenger tertarik untuk mendatangkan Smalling.
Sebelumnya, nama Smalling sendiri sempat dikaitkan dengan Arsenal pada bursa transfer musim panas lalu. Kala itu namanya disebut-sebut akan menjadi bagian dari kesepakatan transfer mantan bek Arsenal, Thomas Vermaelen, sebelum nama terakhir memilih gabung Barcelona.
Selain itu, Wenger sendiri dikabarkan merupakan penggemar lama dari Smalling dan bahkan sempat disebut tertarik mendatangkannya saat Smalling masih di Fulham pada 2010 silam. Namun transfer tersebut tak pernah terwujud karena pelatih United saat itu, Sir Alex Ferguson terlebih dahulu sukses mengamankan jasanya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rafael Nilai Performa Di Maria Tengah Menanjak
Liga Inggris 20 September 2014, 22:10 -
Van Gaal Tegaskan Tak Kekeuh di 3-5-2
Liga Inggris 20 September 2014, 21:50 -
Blackett: Van Gaal Juga Bisa Tertawa
Liga Inggris 20 September 2014, 21:30 -
Rooney Nilai United Masuki Era Menarik
Liga Inggris 20 September 2014, 21:10 -
Gara-gara Kotoran Burung, Young Diledek Rekan Setim
Liga Inggris 20 September 2014, 20:50
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39