Usai Operasi, Bek MU Phil Jones Bakal Absen 2 Bulan
Editor Bolanet | 8 September 2012 20:30
Keadaan Jones ini diperparah dengan cedera punggung yang juga menghampirinya di laga pra musim. Juru bicara klub dalam situs resmi mengatakan jika bek berusia 20 tahun itu akan menjalani pemulihan selama enam hingga delapan minggu.
Phil Jones telah menjalani operasi pada lututnya akibat otot robek saat sesi latihan dan pemulihannya membutuhkan waktu 6-8 minggu.
Selain Jones, United juga tengah dicemaskan oleh cedera yang menimpa Chris Smalling yang absen karena patah tulang metatarsal. Namun bek Jonny Evans dan Rio Ferdinand sudah bisa diturunkan kembali.
(mu/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesalahan Terbesar di Dalam Karir Rooney
Liga Inggris 7 September 2012, 21:12 -
Carrick Temukan Cintanya Kembali Untuk Timnas Inggris
Piala Dunia 7 September 2012, 17:42 -
Baines Tak Sadar Tengah Diminati Fergie
Liga Inggris 7 September 2012, 14:21 -
Hodgson Masih Tumpukan Asa Pada Rooney
Piala Dunia 7 September 2012, 13:50 -
Bolt: Cristiano Ronaldo Nomor Satu Dunia
Liga Spanyol 7 September 2012, 08:30
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10