Usai Negredo, The Boro Ingin Tuntaskan Transfer Van Persie
Editor Bolanet | 21 Juli 2016 12:22
Keberhasilan The Boro untuk promosi ke Premier League musim ini membuat pihak klub bergerak cukup aktif selama bursa transfer kali ini. Hingga hari ini mereka tercatat mendatangkan delapan pemain, di mana terakhir mereka sukses mendatangkan Striker Valencia, Alvaro Negredo dengan status sebagai pemain pinjaman.
Kedatangan Negredo ke Riverside Stadium nampaknya masih belum cukup untuk memenuhi ambisi klub yang berjuluk The Boro tersebut. Oleh karenanya mereka dikabarkan akan mengincar satu striker berpengalaman lagi untuk menambah daya gedor mereka di Premier League musim depan.
Menurut salah satu sumber ESPN, sosok striker berpengalaman yang dimaksud adalah Striker , Robin Van Persie. Aitor Karanka dikabarkan ingin menggunakan jasa Persie sebagai striker mereka musim depan dengan status sebagai pemain pinjaman.
Jika Persie setuju untuk bergabung, maka ia akan menjadi mantan pemain Manchester United kedua yang bergabung dengan Middlesbrough. Sebelumnya The Boro sukses menghadirkan kiper veteran Victor Valdes pada musim panas ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemilik Juventus Tanggapi Rumor Pogba ke MU
Liga Italia 20 Juli 2016, 22:33 -
Zouma Masih Butuh Dua Bulan untuk Kembali ke Lapangan
Liga Inggris 20 Juli 2016, 21:36 -
Pogba Diklaim Sudah Sepakat Gabung MU
Liga Inggris 20 Juli 2016, 20:45 -
Manchester United Segera Tuntaskan Transfer Joshua Bohui
Liga Inggris 20 Juli 2016, 19:36 -
Taktik Mourinho Terungkap Saat Pimpin Latihan di Tiongkok
Liga Inggris 20 Juli 2016, 19:11
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23