Usai Dibantai MU, Lukaku Kini Incar Kemenangan Lawan Arsenal
Editor Bolanet | 21 Oktober 2015 08:43
Akhir pekan lalu, Everton yang diprediksi mampu memberikan kesulitan besar kepada The Red Devils justru tak berkutik di kandang sendiri. Lukaku dkk kalah tiga gol tanpa balas saat melawan anak asuh Louis van Gaal.
Dan akhir pekan ini laga tak mudah kembali menanti mereka. Kali ini anak asuh Roberto Martinez akan menghadapi Arsenal yang tengah dalam performa apik seiring kemenangan perdana di Liga Champions melawan Bayern Munchen.
Namun Lukaku menegaskan bahwa timnya tak akan menyerah begitu saja. Saat-saat kami melawan Arsenal, kami memiliki beberapa hasil bagus. Sekarang kami harus memastikan kami bekerja lebih keras karena tak akan menjadi laga mudah, ujarnya.
Tapi saya punya keyakinan pada rekan setim saya dan semoga kami dapat melakukan pekerjaan kami di sana, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bayern Munchen Harus Matikan Mesut Ozil
Liga Champions 20 Oktober 2015, 20:22 -
Redknapp Yakin Arsenal Tak Akan Bisa Miliki Benzema
Liga Inggris 20 Oktober 2015, 19:34 -
Alexis Sanchez Belum Selevel Dengan Ronaldo-Messi
Liga Inggris 20 Oktober 2015, 18:19 -
Tim Terbaik Premier League Game Week 9
Editorial 20 Oktober 2015, 15:46 -
Henry Minta Arsenal Ladeni Serangan Bayern
Liga Champions 20 Oktober 2015, 14:47
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39