Usain Bolt Turut Bahagia Schweinsteiger Merapat ke MU
Editor Bolanet | 13 Juli 2015 10:52
Schweinsteiger memutuskan untuk mengadu nasib di Premier League pada musim panas ini dengan memperkuat Setan Merah. Gelandang berusia 30 tahun itu sebelumnya sudah menjadi bagian dari Bayern selama 17 tahun dan sudah mempersembahkan 20 trofi.
Bolt sendiri selama ini memang dikenal sebagai penggemar setia Manchester United. Ia pun menggunakan akun Instagram untuk memberi sambutan yang hangat kepada Schweinsteiger.
Saya ingin menggunakan kesempatan ini untuk menyambut Bastian Schweinsteiger ke Manchester United. Saya yakin Anda bisa membantu kami juara musim ini. (ins/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Alasan Schweinsteiger Pilih Manchester United
Liga Inggris 12 Juli 2015, 23:23 -
Gabung MU, Schweinsteiger Kirim Pesan Untuk Fans Bayern
Liga Inggris 12 Juli 2015, 22:34 -
Sir Alex Ferguson Desak Van Gaal Datangkan Nicolas Gaitan?
Liga Inggris 12 Juli 2015, 22:13 -
Agen: Benfica dan MU Tengah Negoisasi Untuk Gaitan
Liga Inggris 12 Juli 2015, 22:03 -
Robin van Persie Berpose Dengan Syal Fenerbahce
Liga Inggris 12 Juli 2015, 21:53
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39