Untuk Hormati Lawan, Guardiola Tak Ingin Ederson Eksekusi Penalti
Yaumil Azis | 29 April 2018 00:08
Bola.net - - Kiper Manchester City, Ederson, sempat menyatakan keinginannya mencetak gol dari titik putih dalam sisa laga Premier League musim ini. Namun sang pelatih, Josep Guardiola, tak merestuinya untuk menghormati tim lawan.
Dalam laga melawan Swansea akhir pekan kemarin, nama Ederson disebut-sebut oleh para penggemar The Citizens untuk menjadi algojo penalti. Sayangnya, kesempatan tersebut diambil oleh sang striker, Gabriel Jesus.
Saat ditanya oleh wartawan, Ederson mengaku bahwa dirinya ingin mencoba mencetak gol di laga-laga selanjutnya. Ia juga menyatakan siap mengeksekusi penalti jika sang pelatih memberinya izin untuk melakukannya.
Sayangnya, Guardiola menyatakan ketidaksepakatan. Baginya mantan pelatih Barcelona tersebut, tindakan seperti itu menunjukkan rasa tidak hormat kepada lawan karena Ederson adalah seorang penjaga gawang.
Itu tidak akan terjadi karena dia adalah seorang penjaga gawang, ujarnya dalam konferensi pers jelang laga melawan West Ham, dilansir dari Sports Mole.
Hormati lawan dan kompetisi. Mungkin dia bisa melakukannya, tapi tidak dalam pertandingan, tandasnya.
Meskipun begitu, kemampuan Ederson dalam hal menjaga gawang sudah tak perlu diragukan lagi. Di musim ini, mantan pemain Benfica tersebut sukses membukukan 15 clean sheet dalam 34 penampilannya di Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emre Can Bakal Terima Pinangan Juventus
Liga Italia 28 April 2018, 19:00 -
Guardiola Bicara Potensi Luar Biasa Sane dan Sterling
Liga Inggris 28 April 2018, 07:07 -
Guardiola: Terlalu Dini Bandingkan Sane dengan Giggs
Liga Inggris 28 April 2018, 06:23 -
Guardiola Jagokan Dua Nama Ini Jadi Manajer Baru Arsenal
Liga Inggris 28 April 2018, 01:32 -
Guardiola: Sejarah Barca Mustahil Tanpa Iniesta
Liga Spanyol 28 April 2018, 00:06
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39