United Sabar Tunggu Ronaldo?
Editor Bolanet | 10 Oktober 2013 05:01
Madrid sempat membuat shock United ketika mereka memperpanjang kontrak Ronaldo. Sebelumnya, kontrak pemain asal tersebut akan berakhir pada 2015. Namun pihak Los Blancos telah memperpanjang kontrak tersebut dan akan berakhir pada 2018 mendatang.
Sehingga, jika United tetap ingin 'memulangkan' Ronaldo, mereka harus sabar menunggu hingga 2018 mendatang. Lantas, apakah di tahun tersebut Ronaldo masih memiliki kemampuan seperti saat ini? Hal itulah yang menjadi masalah bagi Setan Merah.
Namun, jika dilihat dari pernyataan fisioterapis timnas Portugal, Antonio Gaspar yang mengatakan bahwa Ronaldo akan dengan mudah bisa menjaga performanya hingga berusia 33 tahun. Bahkan, lanjut Gaspar, dalam kasus Ronaldo, dia juga akan mampu mempertahankan puncak performanya hingga usia 35 tahun!
Jika kontrak Ronaldo bersama Los Blancos berakhir di tahun 2018, ketika itu usianya telah memasuki 33 tahun. Berarti, berdasarkan prediksi Gaspar yang menyebutkan Ronaldo mampu menjaga kondisi hingga 35 tahun, United memiliki kesempatan merasakan kembali kedahsyatan performa Ronaldo selama dua tahun. Cukup sabarkah United? Menarik untuk ditunggu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema Bantah Perilaku Sebabkan Paceklik Gol
Piala Dunia 9 Oktober 2013, 23:29 -
'Harga Tinggi Bale Salah Spurs-Madrid'
Liga Spanyol 9 Oktober 2013, 21:23 -
'Ronaldo Akan Tetap Super Hingga Usia 35 Tahun'
Liga Spanyol 9 Oktober 2013, 19:05 -
Pogba: Juve Akan Kalahkan Madrid Satu Kali
Liga Champions 9 Oktober 2013, 18:53 -
Roberto Carlos: Bale Layak Dihargai 100 Juta Euro
Liga Spanyol 9 Oktober 2013, 18:06
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39