United Pimpin Perburuan Hummels
Editor Bolanet | 8 Januari 2015 09:47
Laporan yang belum lama ini diluncurkan oleh Tribal Football menyebutkan bahwa Setan Merah sudah meluncurkan penawaran untuk pemain berusia 26 tahun, yang tampil memikat kala Jerman menjadi juara Piala Dunia 2014.
juga dikabarkan tertarik untuk membeli Hummels, yang kini diperkirakan memiliki nilai 35 juta poundsterling, sementara Barcelona juga sempat dihubungkan dengan mantan penggawa Bayern Munich tersebut.
Namun demikian, United sepertinya tak bakal membuat kesepakatan apapun di bulan Januari ini. Menurut pernyataan Ed Woodward, klub tidak akan mendatangkan pemain anyar di bursa musim dingin kali ini. [initial]
(tri/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale Tak Akan Hijrah ke Man United
Liga Spanyol 7 Januari 2015, 23:47 -
Falcao Ucapkan Terima Kasih Kepada Suporter United
Liga Inggris 7 Januari 2015, 19:16 -
Falcao Sebut Pemain Manchester United Rendah Hati
Liga Inggris 7 Januari 2015, 17:43 -
Falcao: Saya Bahagia di Manchester
Liga Inggris 7 Januari 2015, 17:33 -
Shaw Bisa Turun Ladeni Southampton
Liga Inggris 7 Januari 2015, 14:54
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39