United Ngotot Martial Bukan Panic Buying
Editor Bolanet | 1 September 2015 09:17
Kurang dari 24 jam, usai sempat mengaku takkan melakukan pembelian panik, manajer Manchester United disebut akan segera membayar 36 juta poundsterling untuk penyerang muda Monaco yang belum terbukti kemampuannya.
United berkeras bahwa transfer pemain berusia 19 tahun tertunda hingga detik-detik akhir karena Monaco tidak ingin melepas sang berlian muda, ketika mereka masih berpeluang tampil di Liga Champions, sebelum akhirnya disingkirkan Valencia.
Setan Merah sendiri sebelumnya sempat mengincar Pedro Rodriguez, yang akhirnya mendarat di Chelsea. Mereka juga sempat dikaitkan dengan Harry Kane dan Thomas Muller, namun tak ada satupun yang berhasil.
Terlepas dari semua situasi tersebut, The Mirror mengatakan bahwa United tidak ingin pembelian Martial disebut sebagai panic buying. Pasalnya, sang pemain sudah diincar oleh Van Gaal beberapa bulan sebelumnya.
Benar tidaknya kabar tersebut masih perlu dibuktikan, namun yang jelas Martial kabarnya akan mendapatkan gaji 120.000 pounds per pekan di Old Trafford. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditekuk Swansea, Smalling Ingin Lampiaskan Dendam Pada Liverpool
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 22:56 -
Adnan Januzaj Resmi Menuju Borussia Dortmund
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 22:44 -
Neville Klaim Martial Bakal Jadi Perekrutan Bagus Bagi MU
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 22:16 -
Lovren: Lupakan Kekalahan Lawan West Ham, Liverpool!
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 21:53 -
Sukses Hattrick, Mata Sanjung Rooney
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 21:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39