United Makin Dekat Permanenkan Falcao
Editor Bolanet | 3 Oktober 2014 07:14
United merekrut pemain asal Kolombia itu dengan status pinjaman dari AS Monaco menjelang penutupan bursa transfer musim panas ini.
Usai membayar biaya peminjaman sebesar 6 juta pounds pada klub Prancis tersebut, United juga setuju membayar 43,5 juta poundsterling lagi andai mereka ingin mendapatkan sang pemain secara permanen di akhir musim.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Daily Mail, chief executive Ed Woodward sudah setuju untuk memberikan gaji 250.000 poundsterling per pekan pada pemain yang bersangkutan. Jumlah tersebut belum termasuk bonus dan pemasukan lain terkait hak pencitraan dirinya.
United sebelumnya gagal mempermanenkan Carlos Tevez di klub meski ia sudah membela tim selama dua musim sebagai pemain pinjaman. Klub tidak mampu mencapai kata sepakat dengan sang pemain, yang akhirnya memilih bergaung dengan Manchester City. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Persiapan Manchester United Jelang Hadapi Everton
Open Play 2 Oktober 2014, 23:21 -
'Welbeck Akan Cetak Gol Lebih Banyak Dari Falcao'
Liga Inggris 2 Oktober 2014, 20:10 -
Kejar Cuadrado, United Siap Hamburkan 38 Juta Euro
Liga Inggris 2 Oktober 2014, 19:37 -
Editorial 2 Oktober 2014, 16:50
-
Park Ji-Sung Jadi Duta Manchester United
Liga Inggris 2 Oktober 2014, 16:11
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39