United Diam-diam Dekati Ricardo Rodriguez
Editor Bolanet | 10 Januari 2016 00:01
Menurut laporan Bild, Louis van Gaal tengah menjadikan Rodriguez sebagai bidikan utamanya untuk memperkuat sektor pertahanan di bursa Januari.
Setan Merah ingin menghabiskan dana 30 juta pounds untuk pemain berusia 23 tahun, yang terpilih sebagai pemain terbaik Swiss tahun ini.
Dipercaya bahwa United akan segera melakukan pendekatan formal pada sang pemain di masa mendatang dan klub Setan Merah berharap bisa mendapatkannya lebih dulu, sebelum mereka bermain melawan , , dan .
Wolfsburg, yang menyingkirkan United dari Liga Champions, membeli Rodriguez dari FC Zurich dengan harga 7,5 juta poundsterling dan kemungkinan bakal mendapat untung tiga kali lipat jika mereka setuju melepas pemainnya ke Inggris.
Langkah United ini terbilang mengejutkan, lantaran sebelumnya Rodriguez lebih banyak dikaitkan dengan Real Madrid. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Llorente Yakin Zidane Bakal Sukses di Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2016, 19:20 -
Diminati Madrid, Spurs Tegaskan Kane Bertahan
Liga Inggris 9 Januari 2016, 18:40 -
Alonso Doakan Zidane Sukses di Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2016, 12:59 -
Zidane Yakin Menang di Laga Pertama
Liga Spanyol 9 Januari 2016, 10:54 -
Zidane Terkesan Dengan Kualitas Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2016, 10:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23