United Datangkan Duo Bintang Muda
Editor Bolanet | 12 Juli 2012 00:01
- Manchester United mengkonfirmasi bahwa pihaknya telah mendapatkan dua bintang muda, Sean Goss dan Joel Castro Pereira.
Goss merupakan pemain kelahiran yang masih berumur 16 tahun. Pemain berposisi gelandang ini didatangkan Red Devils dari Exeter City.
Goss tampil mengesankan saat menjalani masa percobaan di tim muda United. Dia berhasil membawa Setan Merah Junior masuk babak final Aegon Future Cup di Amsterdam.
Sementara itu, Joel Castro Pereira merupakan pemain muda yang berposisi sebagai Kiper. Pemain berkebangsaan Swiss tersebut bergabung dengan MU setelah menjalani masa percobaan di Old Trafford yang sebelumnya didatangkan dari klub Neuchatel Xamax. (sky/ctr)
Goss merupakan pemain kelahiran yang masih berumur 16 tahun. Pemain berposisi gelandang ini didatangkan Red Devils dari Exeter City.
Goss tampil mengesankan saat menjalani masa percobaan di tim muda United. Dia berhasil membawa Setan Merah Junior masuk babak final Aegon Future Cup di Amsterdam.
Sementara itu, Joel Castro Pereira merupakan pemain muda yang berposisi sebagai Kiper. Pemain berkebangsaan Swiss tersebut bergabung dengan MU setelah menjalani masa percobaan di Old Trafford yang sebelumnya didatangkan dari klub Neuchatel Xamax. (sky/ctr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 11 Juli 2012, 19:45
-
Pogba Berharap Tiru Sukses Vieira di Juve
Liga Italia 11 Juli 2012, 12:31 -
Ferdinand Waspadai Park di QPR Musim Depan
Liga Inggris 11 Juli 2012, 12:15 -
United Sertakan Anderson Untuk Negosiasi Lucas Moura
Liga Inggris 11 Juli 2012, 11:07 -
Ferguson: Park Ji-Sung Akan Sukses di QPR
Liga Inggris 11 Juli 2012, 07:45
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39