United Alihkan Pantauan Pada Borja Valero
Editor Bolanet | 11 April 2014 11:11
Sebagaimana dilaporkan talkSPORT, operasi transfer Setan Merah musim panas nanti diyakini bakal besar-besaran. Dengan manajer David Moyes bakal punya dana melimpah untuk membangun skuadnya, sejumlah nama pun dikaitkan dengan United - Valero pun kini terseret dalam spekulasi.
Posisi gelandang kreatif dan pembagi bola memang diyakini jadi prioritas Moyes. Dan meski Toni Kroos milik Bayern Munich disebut-sebut sebagai prioritas, nama Valero muncul secara mengejutkan sebagai alternatif yang lebih murah.
Gelandang 29 tahun itu sudah pernah mencicipi atmosfer Premier League bersama West Brom, namun justru di Serie A kemampuannya sebagai pass master berkembang pesat dan menjadikannya figur kunci dalam skuad La Viola. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United Kalah, Suporter Ini Minta Welbeck Diganti Dengan Pemain Junior MU
Bolatainment 10 April 2014, 22:26 -
Bosnich: United Butuh Dana Lebih Dari 200 Juta Pounds
Liga Inggris 10 April 2014, 22:25 -
Mabuk, Fans United Gendong Vidic 'KW'
Bolatainment 10 April 2014, 22:01 -
Lawan Bayern, Moyes Akui Rooney Tampil di Bawah Standar
Liga Champions 10 April 2014, 20:45 -
Lineker: United Butuh Perombakan Besar-besaran Musim Depan
Liga Inggris 10 April 2014, 19:01
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain: Cara Nonton di HP & TV
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 11:16 -
Perbandingan Usia Skuad Timnas Indonesia vs Bahrain: Tim Tamu Lebih Lebar!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 11:15 -
Tiga Singa Pamer Taring: Dua Laga Awal Sempurna Tuchel Bersama Timnas Inggris
Piala Dunia 25 Maret 2025, 11:14 -
Chelsea Retur Jadon Sancho ke MU, Lirik 2 Pemain Sebagai Alternatif
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:57 -
Masa Depan Nico Williams: Antara Barcelona dan Premier League
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 10:45 -
Jam Berapa Kick Off Laga Timnas Indonesia vs Bahrain di SUGBK?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:37
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23