United Akan Lepas Mata ke Barcelona
Editor Bolanet | 16 Maret 2016 10:34
Gelandang asal Spanyol itu sejatinya merupakan salah satu pemain favorit di Old Trafford, namun masa depannya kini dipenuhi ketidakpastian, usai klub dikabarkan ingin merekrut Jose Mourinho sebagai manajer anyar mereka musim depan.
Mata dan Mourinho punya sejarah yang kurang bagus, ketika manajer asal Portugal memutuskan melepas sang bintang dari ke United di tahun 2014 silam. Gelandang Spanyol dianggap tak bermain sesuai dengan yang diinginkan oleh The Special One, dan akhirnya dijual ke tim rival.
Dan nasib yang sama dikhawatirkan bakal terjadi andai Mourinho benar-benar menggantikan Louis van Gaal di akhir musim, meski Mata belakangan dikabarkan siap mengikat kontrak baru di Setan Merah.
Seandainya memang akan dilepas, Barcelona diklaim siap menampung pemain yang sebelumnya pernah membela Valencia ini. [initial]
(met/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Charlie Nicholas Prediksi Barca vs Arsenal 2-0
Liga Champions 15 Maret 2016, 23:36 -
Bommel: Bayern Selevel di Bawah Barcelona
Liga Champions 15 Maret 2016, 23:14 -
Fokus Arsenal, Ter Stegen Ogah Bahas Transfer
Liga Champions 15 Maret 2016, 23:01 -
Ter Stegen: Mirip Messi, Ozil Tak Bisa Ditebak
Liga Champions 15 Maret 2016, 22:57 -
Neymar Sebut Robinho Sebagai Pemain Idolanya
Piala Dunia 15 Maret 2016, 22:48
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39