Tutup Musim Dengan Kemenangan, Arsenal Ingin Juara Musim Depan
Editor Bolanet | 25 Mei 2015 00:07
Arsenal sukses mengamankan tiga poin saat menjamu West Brom. Kemenangan ini sekaligus memastikan tempat ketiga klasemen akhir menjadi milik mereka.
Usai pertandingan tersebut, Wenger pun mengungkapkan bahwa dirinya bertekad membawa Arsenal menjadi penantang gelar musim depan. Namun dikatakannya, saat ini ia akan fokus memenangkan trofi FA Cup terlebih dahulu.
Kami memiliki kualifikasi langsung ke Liga Champions musim depan. Tapi kami ingin lebih. Kami ingin menantang gelar Premier League. Tapi pertama-tama kami ingin memenangkan FA Cup akhir pekan depan, terangnya.
Hal pertama yang kami butuhkan adalah semua pemain kembali untuk pramusim dan tak kehilangan banyak pemain, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Puji Walcott dan Wilshere
Liga Inggris 24 Mei 2015, 23:58 -
Galeri 24 Mei 2015, 23:49
-
Hasil Arsenal vs West Brom: Skor 4-1
Liga Inggris 24 Mei 2015, 23:16 -
Maldini: MU, Chelsea, dan Arsenal Pernah Goda Saya
Liga Italia 24 Mei 2015, 04:40 -
Sanchez Klaim EPL Lebih Kompetitif Dari La Liga
Liga Inggris 24 Mei 2015, 03:40
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39