Trio Premier League Kompak Buru Capel
Editor Bolanet | 7 November 2013 11:27
Capel dan Sporting sendiri menyatakan tak ada masalah andai ada klub yang mengajukan proposal menarik Namun demikian, Capel hanya akan pergi ke Inggris jika tiga klub EPL itu bersedia membayar tak kurang dari 6 juta poundsterling, sebagaimana dilaporkan oleh The Express.
Pemain berusia 25 tahun yang juga pernah bermain untuk Sevilla itu kini menjadi salah satu punggawa dengan gaji terbesar di stadion Jose Alvalade. Kepegiannya tentu akan meringankan keuangan klub, di samping yang bersangkutan juga ingin bermain di liga yang lebih tinggi tingkatannya.
Liverpool sendiri dilaporkan sempat mengajukan penawaran senilai 3 juta poundsterling untuk Capel, namun The Reds tentu perlu menyediakan dana lebih besar jika ingin memboyongnya di Januari. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Defoe Ungkap Kesediaan Kembali Bela West Ham
Liga Inggris 6 November 2013, 03:00 -
Spurs Bidik Coentrao Sebagai Solusi Krisis Bek Kiri
Liga Inggris 6 November 2013, 02:30 -
Eriksson Ungkap Jasa Besar Pada Revolusi Chelsea
Liga Inggris 6 November 2013, 02:00 -
Mourinho Anggap Liverpool Pesaing Terakhir di EPL
Liga Inggris 5 November 2013, 00:48 -
Martinez: Kejujuran Coleman Bikin Everton Gagal Dapat Penalti
Liga Inggris 4 November 2013, 14:08
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39