Trio Jerman Gunners Kembali Berlatih
Editor Bolanet | 14 Agustus 2014 07:12
Tim asuhan Joachim Loew menjadi juara dunia di turnamen yang digelar di Brasil berkat gol Mario Gotze di babak ekstra. Ketiga pemain Arsenal yang disebut di atas juga memainkan peran penting dalam sukses Der Panzer tersebut.
Meski demikian, manajer Arsene Wenger sempat mengkonfirmasi bahwa tak ada satu pun dari ketiga pemain ini akan berlaga di duel perdana The Gunners di Premier League 14/15 melawan Crystal Palace akhir pekan ini. Penyebabnya tentu tak lain adalah masalah kebugaran.
Khusus untuk Mertesacker, ia akan menjadi wakil kapten anyar tim menyusul kepergian Thomas Vermaelen ke Barcelona. Sementara itu, Mikel Arteta ditunjuk menjadi kapten baru klub yang baru menjadi juara Community Shield ini. [initial]
Baca Juga:
- Galeri Foto Eliaquim Mangala, Pemain Baru Manchester City
- MK Dons Jamu United di Putaran Kedua Capital One Cup 2014-15
- Everton Resmikan Transfer Christian Atsu Dari Chelsea
- Tottenham Dapatkan Bakat Muda Amerika Serikat
- Phil Neville Yakin Januzaj Sukses Dengan Nomor 11
- Fabianski: Swansea Tak Takut Manchester United
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Debuchy Terkagum-kagum Dengan Fasilitas Latihan Arsenal
Liga Inggris 13 Agustus 2014, 21:55 -
Debuchy Tak Pikir Panjang Sambut Tawaran Arsenal
Liga Inggris 13 Agustus 2014, 21:34 -
Ozil Ingin Terus Perbaiki Diri
Liga Inggris 13 Agustus 2014, 21:20 -
Arsenal Siapkan Tawaran Fantastis Bagi Cavani
Liga Inggris 13 Agustus 2014, 19:07 -
5 Faktor Yang Mempengaruhi Perjalanan Arsenal di EPL Musim Ini
Editorial 13 Agustus 2014, 18:15
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39