Transfer Premier League Cetak Rekor Lagi
Editor Bolanet | 2 September 2015 06:37
Pada musim panas kali ini, Klub-klub Inggris menghabiskan total 870 juta pound untuk mendatangkan pemain. Angka itu naik dari tahun sebelumnya sebesar 835 juta pound. Sebagai catatan, periode transfer yang dicatat musim panas ini mulai 1 Juli hingga 1 September.
Manchester City menjadi klub yang paling banyak mengeluarkan uang. Mereka menghabiskan 160 juta pound untuk mendatangkan pemain, rekor baru untuk tim Inggris. Pemain termahal City dalam bursa kali ini adalah Kevin De Bruyne.
Musim panas ini kembali mencatatkan rekor dalam hal pengeluaran transfer. Klub-klub Premier League terus menggunakan kenaikan pendapatan mereka untuk berinvestasi dalam bentuk talenta baru, ujar Alex Thorpe dari Deloitte.
Premier League memang merupakan kompetisi yang paling kaya. Penghasilan klub-klub mereka naik tajam berkat deal hak siar televisi yang juga mengalami kenaikan signifikan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Draxler Menyesal Tak Main Bareng De Bruyne di Wolfsburg
Liga Eropa Lain 1 September 2015, 22:16 -
Di City, De Bruyne Diragukan Bisa Bersinar Seperti di Wolfsburg
Liga Inggris 1 September 2015, 09:04 -
'Bahkan Munchen Tak Bisa Saingi Tawaran City Untuk De Bruyne'
Liga Eropa Lain 1 September 2015, 08:52 -
Manchester City Lepas Dua Pemain Muda
Liga Inggris 1 September 2015, 06:37 -
Pellegrini Sanjung Pengaruh Nasri dalam Kemenangan City
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 14:35
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39