Townsend Yakin Harry Kane Lebih Bersinar Musim Depan
Editor Bolanet | 4 Juni 2015 20:48
- Winger Tottenham Hotspur, Andros Townsend mengatakan bahwa Harry Kane akan semakin bagus musim depan.
Nama Harry Kane membuat kejutan musim ini dengan mencetak 31 gol untuk Spurs di semua kompetisi. Bukan hanya itu, namanya juga terpilih sebagai pemain muda terbaik Premier League.
Dan Townsend percaya bahwa pemain 21 tahun itu belum berada dalam puncak permainan terbaiknya. Karena itu, ia yakin musim depan akan lebih baik bagi Kane.
Dia memiliki musim yang fantastis dan semoga musim depan ia bisa membawanya ke tingkat selanjutnya dan membantu kami meraih sesuatu, ujarnya.
Dia memiliki kemampuan untuk melakukan yang lebih baik musim depan. Dia telah berubah menjadi 'binatang' dan itu menguntungkan Spurs dan Inggris, tandasnya.[initial]
(sm/dzi)
Nama Harry Kane membuat kejutan musim ini dengan mencetak 31 gol untuk Spurs di semua kompetisi. Bukan hanya itu, namanya juga terpilih sebagai pemain muda terbaik Premier League.
Dan Townsend percaya bahwa pemain 21 tahun itu belum berada dalam puncak permainan terbaiknya. Karena itu, ia yakin musim depan akan lebih baik bagi Kane.
Dia memiliki musim yang fantastis dan semoga musim depan ia bisa membawanya ke tingkat selanjutnya dan membantu kami meraih sesuatu, ujarnya.
Dia memiliki kemampuan untuk melakukan yang lebih baik musim depan. Dia telah berubah menjadi 'binatang' dan itu menguntungkan Spurs dan Inggris, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Arsenal Tak Setuju Walcott Jadi Pengganti Giroud
Liga Inggris 3 Juni 2015, 23:06 -
Eks Arsenal: Martinez No, Cavani Yes!
Liga Inggris 3 Juni 2015, 22:52 -
Arsenal Disarankan Gaet Milner Atau Schneiderlin
Liga Inggris 3 Juni 2015, 22:24 -
Berbatov Ingin Kembali ke Premier League
Liga Inggris 3 Juni 2015, 22:19
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39