Toure: Sterling Harusnya Diving Saja
Rero Rivaldi | 23 Januari 2017 08:30
Bola.net - - Yaya Toure mengatakan pada Raheem Sterling bahwa ia terlalu jujur dan harusnya melakukan diving untuk mendapat penalti, ketika Manchester City bermain imbang 2-2 melawan .
Pemain Inggris mendapat peluang di dalam kotak penalti di menit ke-76 di Etihad, di mana City tengah dalam posisi unggul.
Ia lantas diganggu dari arah belakang oleh Kyle Walker, namun terus memaksa berdiri dan insiden itu akhirnya tak mendapat perhatian dari wasit.
Jika dia melakukan diving, semua orang akan mengatakan ia akan melakukan simulasi. Jika anda punya sedikit pengalaman seperti saya, mungkin anda akan melakukan diving di situasi itu, dan itu mungkin yang harus anda lakukan, tutur Toure menurut Goal International.
Dia terlalu jujur. Jika memang dia seperti itu, anda tak bisa menyalahkannya. Ketika anda lihat, dia harusnya tak bisa meleset dari posisi itu, dan setelahnya, Walker mendorongnya dari belakang.
Toure menambahkan: Manajer dan para pemain merasa frustrasi, karena kami merasa seperti dirampok. Saya akan pulang dan menonton cuplikan laga, dan mungkin akan memecahkan TV, karena kami kehilangan poin seperti itu. Jika wasit melihatnya lagi, dia juga akan merasa ada yang tidak adil. Kita semua bisa melakukan kesalahan, namun ini sulit diterima.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesan Guardiola untuk Laga Debut Jesus
Liga Inggris 22 Januari 2017, 23:54 -
Guardiola: Saya Tidak Akan Menyerah!
Liga Inggris 22 Januari 2017, 23:22 -
City Ikut Memburu Servis Keane
Liga Inggris 22 Januari 2017, 09:12 -
Guardiola Melempem Karena Skuat City Tak Sebagus Munchen dan Barca
Liga Inggris 22 Januari 2017, 07:30 -
Giggs Sebut Pellegrini Lebih Bagus dari Guardiola
Liga Inggris 22 Januari 2017, 06:00
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39