Toure: Filosofi Guardiola Sulit Diterapkan di Premier League
Rero Rivaldi | 3 Februari 2017 15:20
Bola.net - - Bermain untuk Josep Guardiola membuat semuanya menjadi lebih sulit, karena sang manajer menuntut tim untuk menang dengan cara tertentu, menurut gelandang Manchester City, Yaya Toure.
Guardiola meraih sukses luar biasa di dua klub sebelumnya, Barcelona dan Bayern Munchen, dengan membentuk tim yang tidak hanya mampu menang, namun juga bermain menghibur dengan filosofi menyerang plus penguasaan bola.
Dan Toure, yang mencetak gol dari titik penalti ketika City menang 4-0 atas West Ham kemarin, mengatakan bahwa tuntutan yang diberikan oleh sang manajer sulit untuk dipenuhi karena Premier League adalah liga yang melibatkan banyak kontak fisik.
Manajer tidak hanya ingin menang, namun dia ingin menang dengan gaya. Dan itu amat sulit di Premier League, tutur Toure di The Mirror.
Seringkali kami mampu bermain dengan baik, atau anda akan ada dalam masalah.
Dalam sepekan, kami harus berlatih dengan baik. Kami harus tampil bagus. Jujur, anda harus mengerti ketika pemain punya keinginan untuk bermain dan juga menerima pesan yang diberikan oleh manajer pada semua pemain, untuk melakukan yang dia inginkan.
City kini tertinggal 10 angka dari Chelsea di klasemen dan akan bermain melawan Swansea di laga lanjutan Premier League yang akan berlangsung akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Bruyne Masih Percaya Manchester City Bisa Kejar Chelsea
Liga Inggris 2 Februari 2017, 22:40 -
Lampard Jadi Pelatih Setelah Pensiun
Liga Inggris 2 Februari 2017, 18:36 -
Slaven Bilic Frustrasi Usai Dibantai Manchester City Lagi
Liga Inggris 2 Februari 2017, 14:47 -
Gabriel Jesus dan Statistik Kemenangan Telak Manchester City
Liga Inggris 2 Februari 2017, 12:26 -
Guardiola: Willy Caballero Layak Main dari Awal
Liga Inggris 2 Februari 2017, 11:40
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39