Toure: City Wajib Kalahkan Everton atau Lupakan Ambisi Juara
Rero Rivaldi | 13 Januari 2017 14:30
Bola.net - - Yaya Toure mengatakan Manchester City bisa melupakan ambisi mereka menjadi juara liga, jika mereka gagal mengalahkan akhir pekan ini.
Tim asuhan Josep Guardiola sempat menelan kekalahan di tangan Chelsea, Liverpool, dan Leicester di Desember, hingga kini mereka tertinggal tujuh angka dari The Blues.
Namun Toure percaya timnya masih bisa berbuat banyak di liga musim ini, asalkan mereka tidak kembali membuat kesalahan.
Kami tidak bisa membiarkan jarak poin semakin lebar antara kami dan juga pemimpin klasemen, jadi kami harus pergi ke Everton dan menang jika masih ingin terus meramaikan bursa juara, tutur Toure menurut Daily Star.
Saya mengharap pertarungan keras selama 90 menit. Kami tahu betapa sulitnya bermain di sana, namun saya kira itu akan menjadi pertandingan yang hebat. Mereka amat kuat ketika bermain di kandang sendiri dan tengah dalam momen yang bagus, jadi kami juga harus tampil maksimal.
Tiga angka - itulah yang ingin kami raih akhir pekan ini. Kami hanya harus melupakan kami tengah tertinggal dari Chelsea. Kami tahu betapa sulitnya itu. Kami hanya harus terus menang, terus menekan mereka dan berharap tim di atas kami kehilangan poin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Oscar Bantah Tinggalkan Chelsea karena Conte
Liga Inggris 12 Januari 2017, 21:56 -
Di MU Mourinho Kini Sudah Berubah
Liga Inggris 12 Januari 2017, 21:37 -
Data dan Fakta Premier League: Leicester City vs Chelsea
Liga Inggris 12 Januari 2017, 16:20 -
Prediksi Leicester City vs Chelsea 15 Januari 2017
Liga Inggris 12 Januari 2017, 16:15 -
'Conte Keluarkan Kemampuan Terbaik Luiz, Costa, & Hazard'
Liga Inggris 12 Januari 2017, 15:50
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39