Toure Berharap Pellegrini Hadirkan Konsistensi di Man City
Editor Bolanet | 26 Juli 2013 12:55
Pemain internasional Pantai Gading itu menyebut timnya memang menjalani musim lalu dengan hasil yang mengecewakan baik di kompetisi lokal maupun Eropa.
Sekarang kami memiliki manajer baru dengan gaya yang berbeda. Kunci utamanya adalah menemukan konsistensi dan saya berharap di bawah manajer baru kami akan melakukannya. ujar Yaya Toure.
Ketika kami berlatih secara keras di pra-musim, dan kemudian kami tidak memenangi satu gelar pun, maka ada yang salah dengan kami. lanjut adik dari Kolo Toure tersebut.
City baru saja meraih kemenangan untuk pertama kalinya di pra-musim dengan mengalahkan South China 1-0 di Hong Kong. Sebelumnya mereka dipaksa menelan dua kekalahan beruntun ketika menjalani tur ke Afrika Selatan. [initial] (exp/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Ogah Ladeni 'Mind Games' Mourinho
Liga Inggris 25 Juli 2013, 17:20 -
Pellegrini Anggap Komposisi Striker City Terkuat di Inggris
Liga Inggris 25 Juli 2013, 16:50 -
Zabaleta: Pellegrini Bakal Kembali Menangkan City
Liga Inggris 25 Juli 2013, 15:25 -
Jones: United Tak Peduli Pergerakan Transfer Rival
Liga Inggris 25 Juli 2013, 13:01 -
Inilah Cikal Bakal 'Metronom' Handal Lapangan Hijau
Editorial 25 Juli 2013, 01:30
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39