Tottenham Semakin Agresif Perpanjang Kontrak Bintangnya
Editor Bolanet | 22 September 2016 18:19
Danny Rose, 26 tahun, sudah bergabung dengan tim utama Tottenham pada tahun 2007 silam. Kini mantan pemain Leeds United ini dipastikan akan bertahan di Tottenham hingga tahun 2021 yang akan datang.
Rose ini menambah panjang daftar pemain Tottenham yang sudah memperpanjang kontraknya. Sebelumnya, The Lily White sudah memberikan kontrak baru kepada Christian Eriksen, Eric Dier dan Dele Alli. Kabarnya, proyek ini masih akan terus berlanjut dan Kyle Walker akan menjadi pemain selanjutnya yang akan mendapatkan kontrak baru.
Bersama Harry Kane, pada pemain-pemain tersebut merupakan fondasi utama permainan Tottenham pada musim lalu. Pelatih Mauricio Pochettino sangat mengandalkan para pemain ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pochettino Yakin Vincent Janssen Bisa Gantikan Harry Kane
Liga Inggris 21 September 2016, 10:45 -
Pochettino Tak Tahu Berapa Lama Harry Kane Absen
Liga Inggris 21 September 2016, 09:00 -
Pochettino: Marcus Ingatkan Saya Pada Messi
Liga Inggris 21 September 2016, 07:27 -
Cedera Ligamen, Harry Kane Menepi Dua Bulan
Liga Inggris 20 September 2016, 21:49 -
Lloris Yakin Tottenham Bisa Atasi Absennya Harry Kane
Liga Inggris 20 September 2016, 09:25
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39