Tottenham Saingi Juventus untuk Cancelo
Rero Rivaldi | 9 Agustus 2017 10:20
Bola.net - - disebut menargetkan bek kanan , Joao Cancelo, seiring upaya mereka membuat transfer perdana di musim panas, menurut The Mirror.
Cancelo sudah masuk dalam prioritas , yang ingin menggantikan Dani Alves, dan tim juara Serie A siap membayar 25 juta pounds untuk pemain 23 tahun, yang membela Portugal di Piala Eropa U-21 musim panas ini.
Namun Tottenham kini muncul sebagai rival serius untuk Juventus, yang mereka kalahkan 2-0 di Wembley pekan lalu, untuk Cancelo, pemain yang berniat meninggalkan Valencia. Bahkan Spurs sempat mengirim pemandu bakat untuk mengamati aksinya di Polandia pada Juni silam.
Tottenham masih menanti kondisi terakhir Kieran Trippier, yang cedera usai melawan Juventus. Dan Pochettino juga membutuhkan bek sayap anyar usai melepas Kyle Walker ke Manchester City.
Pochettino sendiri sebelumnya sudah menegaskan bahwa timnya masih aktif di bursa transfer dan mereka akan coba mencari pemain anyar. Cancelo pun kini ada dalam daftar teratas pemain yang diincar The Lilywhites.
Sebelumnya, tim juga sempat dikaitkan dengan gelandang Everton, Ross Barkley dan juga pemain depan Burnley, Andre Gray.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bidik Strootman, Juve Belum Kontak dengan Roma
Liga Italia 8 Agustus 2017, 21:38 -
Sambut Musim Baru, Pemain Juve Pelajari Aturan VAR
Liga Italia 8 Agustus 2017, 17:05 -
Statistik: Strootman, Poros Lini Tengah Roma
Liga Italia 8 Agustus 2017, 12:40 -
Juventus Siap Tebus Klausul Pelepasan Strootman
Liga Italia 8 Agustus 2017, 12:24 -
Chiellini: Kane Striker Elit Eropa!
Liga Inggris 8 Agustus 2017, 11:06
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40