Tottenham Patok Harga Lloris Senilai 100 Juta Pounds
Editor Bolanet | 6 April 2014 17:57
Lloris memang sedang laris manis di lantai bursa pemain berkat performa gemilangnya di bawah mistar Spurs. Santer diberitakan bahwa kiper berusia 27 tahun ingin angkat kaki dari White Hart Lane apabila mereka gagal lolos ke Liga Champions musim depan.
Namun Sherwood rupanya tak ingin melepas sang kiper begitu saja. Ia mengisyaratkan bahwa apabila ada klub yang bersedia mengeluarkan dana besar maka mereka bisa mendapatkan Lloris.
Dia adalah salah satu kiper terbaik saat ini. Tentu saja banyak yang mengincarnya. Tapi saya yakin klub tidak akan tertarik menjualnya, ujar Sherwood kepada reporter.
Dia adalah salah satu kiper top dan kecuali ada yang mau mengeluarkan 100 juta pounds untuk dia, saya pikir dia tidak akan pergi, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lallana Masuk Daftar Belanja Liverpool
Liga Inggris 3 April 2014, 21:57 -
Sherwood Akui Paulinho Kesulitan Beradaptasi di Premier League
Liga Inggris 3 April 2014, 19:37 -
Sherwood Desak Paulinho Agar Terus Bekerja Keras
Liga Inggris 3 April 2014, 19:19 -
Digosipkan ke Arsenal, Kaboul Dengan Tegas Membantah
Liga Inggris 2 April 2014, 20:46 -
Lloris Dibidik Trio Liga Champions
Liga Inggris 2 April 2014, 15:16
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39