Tottenham Dan Valencia Kejar Lukaku
Editor Bolanet | 5 Juni 2014 20:31
Menurut kabar yang diinformasikan oleh Daily Star, Valencia berminat untuk membawa striker berumur 21 tahun ini ke Spanyol dengan tawaran 18 juta Poundsterling. Tottenham Hotspur juga tidak mau ketinggalan untuk mendapatkan Lukaku. The Lily White memang berencana menambah amunisi penyerang mereka.
Striker yang musim lalu berlaga untuk Everton sebagai pinjaman ini memang menarik perhatian banyak klub termasuk Tottenham dan Valencia. Musim lalu dia bermain bagus bersama pasukan The Toffees dan mencetak 15 gol dari 31 penampilannya bersama Everton.
Namun ketika tampil dengan Chelsea Lukaku bahkan belum mencetak satu gol pun. Oleh karena itu Chelsea berniat untuk melepasnya ke klub yang lebih memerlukannya. Mungkin musim depan Lukaku akan berganti seragam dan memakai seragam Tottenham Hotspur atau Valencia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Costa Sudah Lolos Tes Medis di Chelsea?
Liga Inggris 4 Juni 2014, 23:13 -
PSG Siap Tawar 75 Juta Euro, Ini Kata Ayah Eden Hazard
Liga Inggris 4 Juni 2014, 19:00 -
Inilah Harapan Ballack Untuk Andre Schurrle Musim Depan
Liga Inggris 4 Juni 2014, 18:11 -
The Blues Memory: Frank Lampard
Open Play 4 Juni 2014, 17:09 -
Liga Italia 4 Juni 2014, 16:36
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39