Tottenham Coba Bajak Transfer Conor Gallagher
Serafin Unus Pasi | 3 Agustus 2024 00:01
Bola.net - Saga transfer Conor Gallagher di musim panas ini semakin meriah. Tottenham memutuskan untuk terjun dalam transfer ini.
Gallagher belakangan ini ramai dikabarkan akan dijual oleh Chelsea. Ia tidak masuk dalam rencana Enzo Maresca sehingga ia bakal diuangkan di musim panas ini.
Belakangan ini Gallagher ramai diberitakan akan pindah ke ke Spanyol. Atletico Madrid dilaporkan sangat berminat untuk mengamankan jasanya.
Football Insider melaporkan bahwa Atletico berpotensi gagal mendapatkan jasa Gallagher. Karena Tottenham memutuskan untuk terjun dalam transfer sang gelandang.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Incaran Lama
Menurut laporan tersebut, Tottenham sebenarnya sudah lama berminat untuk mendapatkan jasa Gallagher.
Ange Postecoglou sudah lama naksir dengan gaya bermain sang striker. Ia menilai Gallagher bakal sangat cocok untuk timnya.
Apalagi Tottenham baru saja melepas Pierre-Emile Hojbjerg ke Marseille. Jadi mereka butuh tambahan tenaga di lini tengah mereka.
Coba Yakinkan
Menurut laporan tersebut, Tottenham saat ini mulai bergerak untuk meyakinkan Gallagher bergabung dengan tim mereka.
Mereka sudah mengontak agen sang gelandang. Mereka juga sudah memberikan proposal untuk Gallagher.
Ia dijanjikan posisi inti di skuad The Lillywhites. Jadi mereka berharap Gallagher lebih memilih bertahan di London alih-alih pindah ke Spanyol.
Tidak Masalah
Menurut laporan yang sama, Chelsea tidak masalah jika Gallagher pindah ke Tottenham yang notabene adalah salah satu rival domestik mereka.
Namun mereka tetap memasang harga penuh untuk sang gelandang di mana mereka menginginkan sekitar 40 juta Euro untuk jasa pemain timnas Inggris tersebut.
Klasemen Premier League
(Football Insider)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Napoli Kelamaan, Romelu Lukaku Gabung Klub EPL Ini?
Liga Inggris 2 Agustus 2024, 19:09 -
Enzo Maresca Tegas! Tidak Ada Lagi Kisruh Penendang Penalti Chelsea
Liga Inggris 2 Agustus 2024, 13:30 -
Carlo Ancelotti Bicara Soal Chelse, Singgung Pengalaman Enzo Maresca?
Liga Inggris 2 Agustus 2024, 13:00 -
Kapan Chelsea Pecat Enzo Maresca?
Liga Inggris 2 Agustus 2024, 09:25 -
7 Pemain Denmark di Chelsea sebelum Filip Jorgensen
Editorial 2 Agustus 2024, 09:23
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39