Tottenham Buka Tawaran Untuk Pirlo
Editor Bolanet | 26 Oktober 2013 12:24
Kontrak Il Metronome - julukan Pirlo, bakal usai musim panas mendatang. Dan dengan kemungkinan besar tak memperpanjang kontraknya, Pirlo pun menjadi incaran sejumlah tim papan atas Eropa.
Tak kurang dari , dan Manchester United disebut memantau situasinya, namun belum ada yang berani mengajukan tawaran resmi sejauh ini. Tetapi menurut Calciomercato.com, Spurs menunjukkan usaha paling serius dengan menyiapkan kontrak berdurasi tiga tahun untuk gelandang 34 tahun itu.
Direktur olahraga Spurs yang pernah bekerja untuk AS Roma, Franco Baldini serta manajer Andre Villas-Boas disebut tengah bekerja keras merayu Pirlo hijrah ke Premier League. Mereka berharap kesepakatan bisa segera dikunci, bila perlu Januari tahun depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Bantah Conte Bakal Digantikan Prandelli
Liga Italia 25 Oktober 2013, 21:25 -
Preview: Juventus vs Genoa, Buru Pelampiasan
Liga Italia 25 Oktober 2013, 21:00 -
Benzema dan Bale Melempem, Ancelotti Keluarkan Alibi
Liga Spanyol 25 Oktober 2013, 11:47 -
Pirlo Bisa Hijrah ke Madrid Dengan Gratis
Liga Italia 25 Oktober 2013, 11:46 -
'Belum Saatnya Bicara Transfer Jorginho'
Liga Italia 25 Oktober 2013, 11:38
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39