Tottenham Belum Menyerah Kejar Tiket Liga Europa
Editor Bolanet | 11 Mei 2015 12:39
Harapan Tottenham mengikuti kompetisi Eropa semakin kecil setelah menelan kekalahan 3-0 dari Stoke City akhir pekan kemarin. Meskipun pertandingan EPL musim ini tinggal menyisakan dua laga, Tottenham masih memiliki kesempatan.
Kami akan berusaha memenangkan dua pertandingan terakhir agar terkualifikasi ke Liga Europa. Kami akan menjalani kompetisi tersebut dengan sangat serius, ungkap Kane.
Dua pertandingan berikutnya, Tottenham akan menghadapi Hull City dan Everton. Saat ini, pasukan Mauricio Pochettino berjarak dua poin dengan Liverpool, jatah terakhir Liga Europa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pochettino: Messi di Atas Ronaldo, Tapi di Bawah Maradona
Liga Champions 7 Mei 2015, 21:55 -
Ini Yang Harus Dilakukan Bale Agar Kembali Bersinar
Liga Spanyol 7 Mei 2015, 15:19 -
Rendah Hati, Harry Kane Menolak Disebut Pemain Papan Atas
Liga Inggris 7 Mei 2015, 02:31 -
Mandanda Isyaratkan Bermain Di Premier League
Liga Inggris 5 Mei 2015, 20:07 -
Tottenham Incar Pemain Muda Belgia
Liga Inggris 5 Mei 2015, 12:04
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39