Torres: Chelsea Harus Menduplikasi City

Editor Bolanet | 25 Agustus 2012 17:03
Torres: Chelsea Harus Menduplikasi City
Fernando Torres. (c) AFP
- Fernando Torres meminta untuk menduplikasi laju Manchester City musim lalu, yakni injak pedal gas penuh sejak awal.

El Nino menyebut salah satu kunci sukses The Citizen meraih mahkota Liga Premier Inggris musim lalu karena start apik mereka.

Angka penuh selalu sanggup dikoleksi, hal itu pula yang diharapkan Torres di Chelsea musim ini. Termasuk menarget 3 poin dari yang malam ini berkunjung.

Kami tak boleh kehilangan poin terlalu awal. Karena Manchester City mencontohkannya musim lalu, start kami perlu bagus, ujarnya kepada London Evening Standard.

Sama pentingnya pula agar Chelsea tetap di puncak klasemen. ( poin dari 3 laga awal adalah hal yang harus kami dapatkan.

Sejauh ini Torres telah membukukan 2 gol bagi The Blues. Salah satunya untuk ajang Community Shield saat kalah dari City. (sun/lex)