Tomori: Latihan Conte Luar Biasa Berat
Editor Bolanet | 3 Agustus 2016 12:34
Bek berusia 18 tahun, yang merupakan lulusan akademi The Blues, tengah berada di Amerika Serikat sebagai bagian dari tur pra-musim dan berbicara mengenai program latihan yang diterapkan Conte pada tim.
Kami bangun tidur dan sarapan sekitar pukul 8.30, sebelum kami pergi latihan, di mana di Minessotta, berjarak sekitar 25 menit, kami bekerja keras, kami kembali ke hotel untuk makan siang, sedikit bersantai dan kemudian melakukan rapat sebentar, dan akhirnya istirahat, tutur Tomori pada Sportsmole.
Kemudian kami latihan lagi sebelum makan malam dan istirahat. Hal tersebut sedikit santai untuk kami, namun ketika sedang berlatih, semuanya serius dan bekerja keras, yang mana itu bagus.
Manajer ingin kami bekerja keras dan kembali ke bentuk terbaik dengan segera, jadi ini sedikit membuat tubuh kami bekerja keras dan kami harus melakukan beberapa hal yang bisa membantu kami. Juga ada banyak latihan taktik, di mana anda harus tahu posisi anda, ketika sedang menguasai bola atau tidak. [initial]
(sm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Akan Gelar Pertemuan untuk Dapatkan Cuadrado
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 23:13 -
Ogah Pindah, Obi Mikel Siap Tarung Dengan Kante
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 22:48 -
Obi Mikel: Banyak Klub Bersedia Tampung Saya
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 22:12 -
Baba Rahman Ungkap Alasan Hengkang dari Chelsea
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 22:09 -
Juventus Siapkan Gaji Ideal Untuk Matic
Liga Italia 2 Agustus 2016, 16:19
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39