Tolak United dan Gabung Chelsea, Ini Alasan Kurt Zouma
Editor Bolanet | 3 Juni 2014 18:01
PEmain berusia 19 tahun tersebut memang menjadi buruan tim-tim besar Eropa pada bursa transfer musim dingin lalu. Namun dirinya akhirnya memutuskan untuk menerima Chelsea dan menolak tawaran lain karena Jose Mourinho.
Saya benar-benar ingin pergi ke Chelsea. Apakah saya mendapat tawaran lain? Ya, ada Inter Milan, AS Monaco dan Manchester United, ujarnya seperti dilansir Daily Star.
Monaco adalah yang pertama menelepon. Saya memikirkannya. Tapi dengan Mourinho, itu adalah sebuah sinyal kuat. Saya tahu ini pilihan beresiko, tapi saya ingin mengambilnya karena saya tak tahu apakah akan dapat kesempatan lagi. Saya tertarik mencapai level baru dengan Chelsea, tandasnya.
Zouma sendiri menandatangani kontrak lima tahun di Stamford Bridge dan setengah musim lalu hingga akhir musim dipinjamkan ke klub sebelumnya, St Etienne.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Prediksi Mourinho di Piala Dunia
Piala Dunia 2 Juni 2014, 22:34 -
Chelsea Harus Rogoh Kocek 37 Juta Pound Demi Filipe Luis
Liga Spanyol 2 Juni 2014, 22:11 -
Fabregas Semakin Dekat Dengan Chelsea?
Liga Champions 2 Juni 2014, 21:28 -
Liga Inggris 2 Juni 2014, 15:30
-
Torres Pede 'Bungkam' Mourinho
Liga Inggris 2 Juni 2014, 15:10
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39