Tolak Lepas Permanen, Dortmund Ijinkan Liverpool Pinjam Pulisic
Editor Bolanet | 30 Agustus 2016 12:12
Pemain kelahiran Amerika Serikat ini memang tengah dihubungkan dengan Liverpool. Pelatih The Reds, Jurgen Klopp dikabarkan menginginkan sang pemain untuk memperkuat lini serang mereka pada bursa transfer musim panas ini.
Menurut laporan The Sun, Liverpool sejatinya sudah melepas tawaran utnuk Pulisic sebesar £11 Juta beberapa hari yang lalu. Namun sayang tawaran itu ditolak mentah-mentah oleh kubu Dortmund karena mereka tidak berniat untuk melepas talenta muda terbaiknya.
Namun mengingat Pulisic harus bersaing dengan beberapa gelandang serang yang hebat seperti Andre Schurrle, Mario Gotze dan Ousmane Dembele membuat pelatih Dortmund Thomas Tuchel tengah berpikir ulang mengenai masa depan sang pemain. Tuchel disebut akhirnya bersedia melepas Pulisic ke Liverpool namun hanya sebagai pemain pinajaman saja pada musim panas ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milner Belajar Adaptasi Secepat Mungkin Sebagai Bek Kiri
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 21:51 -
Terkena 'Ospek' di Anfield, Grujic cs Diwajibkan Menyanyi di Hadapan Skuat Liverpool
Bolatainment 29 Agustus 2016, 20:01 -
Bos Palermo: Kemari Ballo dan Kau Akan Kembali ke Timnas
Liga Italia 29 Agustus 2016, 18:58 -
Liverpool Tak Main di UCL, Bintang Muda Kroasia Ini Batal ke Anfield
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 18:19 -
Redknapp: Mane Jadi Pembeda di Liverpool
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 16:03
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39